Membuat Suatu Penyajian Data
SENIN, 23 MARET 2020
Kerjakan soal-soal berikut ini. Tulis jawabannya saja!
Diagram Lingkaran
Penyajian dalam bentuk lingkaran dibedakan menjadi dua, yaitu dalam bentuk derajat dan persen. Untuk menyajikan data dalam bentuk lingkaran dalam bentuk derajat, sobat idschool perlu merubah banyak data sesuai perbandingan dalam derajat. Begitu juga untuk penyajian data bentu diagram lingkaran dalam persen. Sobat idschool perlu merubah banyak data ke dalam persen.Diagram Batang
Penyajian data ke dalam bentuk diagram batang cukup mudah dilakukan dibanding diagaram lingkaran. hanya perlu menyesuaikan keterangan data dan banyak data pada masing-masing sumbu x dan y. Selanjutnya, hanya perlu menggambar batangnya sesuai data yang diketahui.Diagram Garis
Cara menyajikan data dalam bentuk diagram garis hampir sama dengan diagram batang. Bedanya terletak pada langkah akhirnya.Pada diagram batang hasil akhinya adalah menggambar batangnya. Pada diagram garis, hanya perlu menarik garis dari titik-titik yang telah disesuaikan dengan data yang diketahui.Kerjakan soal-soal berikut ini. Tulis jawabannya saja!
Komentar
Posting Komentar