Menyajikan data dalam diagram
batang dan diagram garis
Soal
Berikut ini adalah data berat badan beberapa siswa kelas 5 yang berbadan gemuk
1. Dari data tersebut banyaknya siswa yang
memiliki berat badan 43 kg adalah....
2. Berapakah selisih jumlah siswa yang
memiliki berat badan 41 kg dan 44 kg ?
3. Berapakah jumlah siswa yang memiliki
Berat badan 40 kg dan 42 kg ?
4. Sajikan data tersebut dalam bentuk
diagram batang!
Komentar
Posting Komentar